Tontonan menarik bagi pecinta drama Korea alias Drakor kembali hadir di Vidio. Kabar terbarunya kali ini Vidio kembali menayangkan drama Korea terbaru berjudul The Chairman is Level 9. Drama ini kabarnya sudah tayang perdana di Vidio pada tanggal 29 April 2024.
Drakor The Chairman is Level 9 juga merupakan salah satu drama yang kabarnya. Merupakan salah satu drama yang akan bergenre komedi romantis dan berlatar lingkungan sekolah. Disutradarai oleh Hong Chung Gi yang sebelumnya menyutradarai drama berjudul Lovers of the Red Sky.
Baca Juga : Kim Bo Ra Kembali Kembali Black Out, Yuk Intip Sinopsisnya
Drama Korea ini kabarnya akan dibintangi oleh berbagai bintang muda yang menjadi pemain utamanya. Seperti Moon Sung Hyun sebagai Na I Soo, Kim Shi Kyung sebagai Han Ba Tang, dan Yoon Hyun Suk sebagai Boo Ro Woon.
Sinopsis The Chairman is Level 9
Drama Korea berjudul The Chairman is Level 9 bercerita tentang Na I-soo. Yakni seorang siswa nakal, yang mendapati dirinya menjadi ketua kelas di sekolah elit warisan ayahnya. Di antara siswa elit, I-soo belajar untuk mengetahui dan mengubah dirinya sendiri.
Drama ini penuh dengan momen komedi dan mengharukan saat I-soo beradaptasi dengan lingkungan barunya dan menghadapi berbagai kendala.
Baca Lainnya : Akan Tayang, Cek The Righteous Woman, Dae Jang Geum
Na I Soo yang diperankan oleh Moon Sung Hyun adalah seorang remaja. Yang menjalani kehidupan sesuka hatinya dan memiliki hubungan buruk dengan ayahnya.
Sepeninggal ayahnya, Na I Soo mewarisi wujud SMA Balhae, sebuah sekolah bergengsi yang dipenuhi siswa elit.
Drama Korea ini merupakan drama Korea yang cocok untuk ditonton jika kamu mencari cerita yang ringan, menghibur, dan penuh pesan moral positif.